Promo Hari Belanja Nasional (Harbelnas) PLN yang digelar sejak tanggal 1-31 Mei 2023 benar-benar dimanfaatkan berbagai mitra UMKM yang tergabung dalam marketplace PLN Mobile untuk menjajakan produk andalannya.
PT PLN (Persero) berkomitmen hadirkan kemudahan bagi pelanggan di dalam superapps PLN Mobile. Kini, pelanggan dapat mengestimasi tagihan listrik bulan selanjutnya melalui fitur Swadaya Catat Angka Meter (SwaCAM).
PT PLN (Persero) telah melakukan rekrutmen calon mahasiswa di Institute Teknologi PLN (ITPLN) untuk penerimaan mahasiswa baru (PMB) tahun ajaran 2023/2024 di Banjarmasin. Program ini merupakan salah satu cara untuk menjaring talenta-talenta terbaik Bumi Lambung Mangkurat untuk dapat berkuliah di ITPLN.
PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah (UID Kalselteng) siap semarakkan gelaran Kalteng Expo 2023 di Palangka Raya, Kalteng yang berlangsung 17-21 Mei 2023. Dalam pameran yang dibuka Wakil Gubernur Kalteng, H Edy Pratowo ini, PLN menjadi exhibitor di ajang pameran tahunan tersebut.
PT PLN (Persero) memiliki pasukan elit layaknya prajurit yang memiliki kesatuan khusus dengan keterampilan tempur istimewa. Pasukan ini terlatih melakukan penyambungan, pemeliharaan, dan perbaikan pada jaringan listrik. Pasukan tersebut dikenal dengan tim Pekerjaan Dalam Keadaan Bertegangan (PDKB).
PT PLN (Persero) kembali manjakan pelanggan setianya dengan memberikan voucher tambah daya Rp250 ribu hanya dengan belanja di marketplace PLN Mobile. Bertajuk program Hari Belanja Nasional (Harbelnas), PLN turut memacu pertumbuhan ekonomi melalui produk layanan Harbelnas mitra binaan PLN. Produk ini akan di-bundling dengan voucher tambah daya bagi pelanggan rumah tangga, bisnis kecil, dan industri kecil.
PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah (PLN UID Kalselteng) mendukung upaya pelestarian budaya Dayak di Kalimantan melalui Pagelaran Seni Budaya Dayak Borneo. Mengusung tema Borneo in Harmony 4, pagelaran seni ini berlangsung meriah dan menyita perhatian banyak penonton pada pembukaan Kamis (11/5) sore. Kegiatan tersebut berlangsung hingga Minggu, 14 Mei 2023 di Atrium Q Mall Banjarbaru, Kalsel.
Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo secara spontan mendatangi langsung pos siaga kelistrikan di lokasi-lokasi penting agenda Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT). Kedatangannya ke pos-pos tersebut bertujuan memompa semangat para personel di lapangan dalam menjaga keandalan listrik tanpa kedip.
Momen Ramadan dan Lebaran selalu menjadi kesempatan bagi keluarga untuk bersama berbagi keceriaan. Namun tak jarang momen tersebut tidak bisa dirasakan oleh sejumlah profesi.
PT PLN (Persero) kembali membukukan kinerja keuangan terbaik sepanjang sejarah dengan laba sebesar Rp14,4 triliun pada tahun 2022. Capaian ini tercermin melalui peningkatan penjualan listrik sebesar 6,3% dari 257,6 Terrawatt hour (TWh) pada tahun 2021, menjadi 273,8 TWh pada tahun 2022.