28.1 C
Banjarmasin
Tuesday, 6 June 2023

BERITA UTAMA

Simpan Bazoka dan Jual Senjata di Tokopedia, Karyawan Pelindo jadi Tersangka

Ratusan butir amunisi dan senjata api diamankan tim gabungan Polda Kalsel dari tangan Taufik Saukani (28), Ahad (4/6).

RUBRIK

Tinggal Sehari, Pelamar Perempuan di Bawaslu Masih Hitungan Jari

Dibuka sejak 29 Mei lalu, pelamar anggota Bawaslu (Badan Pengawas Pemilu) kabupaten dan kota masih sedikit. Sampai kemarin (5/6), jumlahnya baru 99 orang. Pendaftaran akan ditutup Rabu (7/6) besok.

Ngeri! Tiga Hari Piton Bersarang di Atas Kelambu Seorang Janda

Kemarau panas seperti saat ini, membuat hewan melata seperti ular Piton atau Sanca Kembang, memilih bersembunyi di tempat yang lembab atau dingin. Nah, kejadian ngeri menakutkan dialami seorang janda bernama Helda (55) warga Desa Patarikan, Kecamatan Banjang, Kabupaten Hulu Sungai Utara.

Komputer Gaming Paling Laris, Bisnis IT di 2023 Sangat Menjanjikan

Bisnis perlengkapan IT dan multimedia di tahun 2023 sangat menjanjikan. Kemajuan teknologi saat ini, menuntut para pebisnis berlomba dalam memenuhi kebutuhan masyarakat.

Deadlock di Mulut Gawang, Tim Futsal Putri Kalsel Kembali Telan Pil Pahit

Tim ZFR FC lagi-lagi harus menelan pil pahit dalam lanjutan babak penyisihan putaran nasional grup F Liga Futsal Nusantara (Linus) putri. Bersua tim tuan rumah, Al Huda, mereka takluk dengan skor tipis 0-1 di Lapangan Giga Futsal Arena, kemarin (5/6) siang.

Pegulat Putri Kalsel Kecewa Gagal Tampil di Kejuaraan Dunia

Pegulat putri Kalimantan Selatan, Roxana Andreea Nastrusnicu sangat kecewa karena gagal mengikuti Kejuaraan Dunia Gulat Pantai (ANOC World Beach Games), yang babak kualifikasinya di langsungkan di Singapura awal Juni 2023.

Indonesia Langsung Jawara di ASEAN Para Games 2023

Indonesia berhasil menduduki peringkat pertama klasemen perolehan medali ASEAN Para Games 2023 Kamboja, Ahad (4/6/2023) siang.

Boom Esports Jadi Juara Valorant Challengers Indonesia – Split 2

Kompetisi Valorant Challengers Indonesia - Split 2 resmi berakhir dengan sukses setelah beberapa bulan penuh aksi dan persaingan sengit di skena Valorant Indonesia dengan kemenangan dari Boom Esports.

Berita Populer

Ngeri! Tiga Hari Piton Bersarang di Atas Kelambu Seorang Janda

Kemarau panas seperti saat ini, membuat hewan melata seperti ular Piton atau Sanca Kembang, memilih bersembunyi di tempat yang lembab atau dingin. Nah, kejadian ngeri menakutkan dialami seorang janda bernama Helda (55) warga Desa Patarikan, Kecamatan Banjang, Kabupaten Hulu Sungai Utara.

Penemuan Bayi di HST, Kasihan Ditinggal di Teras Musala

Warga Desa Binjai Pirua, Kecamatan Labuan Amas Utara, Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST) menemukan bayi di teras musala, Selasa (6/6) dini hari. Kapolsek Labuan Amas Utara, Ipda Lilik Hadriyanto mengatakan, mulanya warga bernama Dwi Sri Aulia mendengar tangis bayi sekitar pukul 04.15 Wita.

Warga Banyu Tajun Dikeroyok Karena Handphone Teman Wanita

Pria warga Desa Banyu Tajun Kecamatan Tanjung Kabupaten Tabalong, babak belur dikeroyok dua orang remaja di Mabuun Kecamatan Murung Pudak Kabupaten Tabalong hanya karena ingin mengambilkan handphone milik rekan wanitanya.

Pencurian Sepeda Motor di Kelua Karena Kelalaian Korban

Kapolres Tabalong, AKBP Anib Bastian didampingi Kasatreskrim Polres Tabalong, Iptu Galih Putra Wiratama dan PS Kasi Humas Polres Tabalong, Iptu Sutargo menyampaikan perkembangan terkini hasil penangkapan pelaku pencurian sepeda motor yang diamankan warga saat mencuri kotak amal di Desa Maburai Kecamatan Tanta Kabupaten Tabalong. Ia menegaskan, pelaku pria berusia 29 tahun berinisial IN warga Desa Muara Singan Kecamatan Gunung Bintang Awai Kabupaten Barito Selatan Provinsi Kalimantan Tengah itu merupakan pemain baru. "Bukan pemain lama, tapi pemain baru," terangnya, saat konfrensi pers di Mapolres Tabalong, Selasa (6/6).

Wujudkan Inklusi Keuangan, Nasabah Ultra Mikro BRI Group Cairkan Pinjaman Secara Cashless

Pelayanan keuangan inklusif menjadi tanggung jawab setiap perseroan terutama di bidang perbankan guna mewujudkan pertumbuhan ekonomi secara merata. Akses keuangan yang praktis, mudah dan aman untuk berbagai lapisan masyarakat menjadi salah satu indikator suatu perseroan mencapai visi tersebut.

Warga Basirih Selatan Ditangkap Karena Mengancam dengan Pistol Korek Api

Warga Desa Warukin Kecamatan Tanta Kabupaten Tabalong, ditodong menggunakan senjata api oleh pria warga Kelurahan Basirih Selatan kecamatam Banjarmasin Selatan, kota Banjarmasin.

Temui Kami di Medsos:

Lota, Atlet Kungfu dari Banjarmasin: Makin Sulit, Makin Menarik

JANGAN tertipu dengan parasnya. Carlota Masaccio Mauren bisa tampil anggun, tapi jika sudah bertanding, ia tampil menjadi sosok yang berbeda.